Home » » Apa Itu Jenuh

Apa Itu Jenuh

Jenuh atau bosan itu sesuatu yang sering kita temui, perasaan itu bisa datang kapan saja,
di waktu-waktu yang kita tidak pernah tau dan tidak diharapkan. kalau saya sedang bosan biasanya saya diam, atau berteriak sekalian. kalau ada acara menangis tentulah penyebabnya sungguh luar biasa. kali ini saya hanya diam dan bengong. itu artinya tak begitu parah, hanya kebosanan biasa yang datang pada saat tak tepat.
Ya, saya tertarik untuk tahu hal-hal baru. ya, saya senang bertemu orang baru, mendiskusikan sesuatu, belajar dari sudut pandang lain. melatih otak dan hati, begitu kira-kira.

Tapi kadang-kadang saya ingin mengunci pintu di kamar, tak menjalin pembicaraan tentang apapun dengan siapapun, melempar jauh-jauh buku bacaan dan setumpuk tugas yang menunggu dieksekusi, memakai baju yang sama dengan kemarinnya kemarin, tak mandi, tak makan, telentang di atas kasur memandang langit-langit beton yang semburat oranye karena lampu tidur. dan perlahan badan terasa menggigil karena udara yang dihantar pendingin ruangan.

saya percaya, semua orang pernah mengalami titik jenuh. bosan akan segala kegiatan yang teratur dan berulang; seakan badan ini mesin yang dimatinyalakan. ON/OFF/ON/OFF.

"bosan itu biasa, justru merasa beruntung kalau pernah bosan, itu artinya masih punya hati", kata kawan saya.

lalu?
Setiap orang pasti pernah mengalaminya, siapapun dia pasti pernah mengalami kejenuhan dalam hidup, begitu pun saya, kejenuhan, boring, cape, malas, semua pasti pernah mengalaminya.

Namun disitulah seninya, dengan kejenuhan yang kita alami akan muncul solusi brilian yang akan menjadi senjata ketika kejenuhan itu datang kembali, setiap masalah dan hambatan yang dihadapi pasti mempunyai sisi baik, ambil hikmahnya niscaya kejenuhan itu bukanlah akhir dari segalanya.

Lalu apa penyebab utama seseorang mencapai titk jenuh tersebut? mungkin secara alamiyah karena jenuh juga merupakan hal yang normal sehingga masalah yang kita hadapi sama, yaitu:
bisa jenuh terhadap rutinitas,
bisa jenuh terhadap pekerjaan,
terlalu lama dalam suatu proses,
bisa jenuh terhadap harapan dan kenyataan,
jenuh sama kemacetan jalan,
jenuh komunikasi.. diskusi.. beda pendapat ..
bahkan jenuh dengan diri sendiri,
Efek dari kejenuhan juga bermacam macam..
bisa jadi ada yang ngomel-ngomel,
ada yang jadi sok happy padahal bete,
ada yang jadi doyan belanja,
ada yang jadi aneh.. pendiem.. amnesia..
banyak deh.

Untuk bisa mengurangi kejenuhan anda bisa melakukan tips berikut ini yakni :
1. Selalu beribadah
2. Meminimize waktu anda dengan baik
3. Refresing Hal-hal yang positif
4. Silaturahmi
5. Curhat/ Komunikasi efektif
6. Sabar
7. Belajar dengan giat.

Ternyata saya juga manusia biasa yang gak bisa lepas dari hal ini.
Kejenuhan sering menghampiri saya, namun saya sering berfikir tujuan yang telah saya bangun selama ini, tujuan untuk menjadi seorang Khalifah, apakah hanya karena kejenuhan yang saya alami semua impian dan tujuan yang telah saya bangun harus hilang, harus kandas begitu saja? saya sudah setengah jalan untuk mencapai itu semua haruskah saya melepaskannya? harapan keluarga saya, harapan adik-adik saya, harapan sahabat saya yang selama ini telah mendukung dan membantu saya selama ini, haruskah itu semua terbuang sia-sia? betapa jahatnya saya jika saya tega menyakiti hati mereka yang selama ini telah membantu saya.

Mereka adalah semangat saya untuk terus berjuang demi tujuan dan harapan yang mereka tanamkan kepada saya, berjuang untuk membahagiakan mereka, sahabatku inilah ikrar ku, keluarga ku inilah janjiku, tanpa kalian semua saya tidak mungkin bisa seperti ini, Terimakasih, hanya itu yang bisa saya ucapkan, semoga suatu saat nanti kita bisa menikmatinya bersama.

Karena mereka saya bertahan, dan karena mereka pula saya mampu berjuang untuk mencapai sebuah harapan.

* La Faisal Kaimudin
Share this article :

35 komentar:

  1. saya ucapkan selamat dan terus berjuang jalani apapun keadaanya.. semangat

    BalasHapus
  2. Kalau sendang jenuh cari kerjaan yang positif saja teman.
    Atau lakukan aktivitas berpikir positif tentang masalah pelajaran, agama atau yang lainnnya. Salam
    menang BERSAMA
    hidup adalah PERJUANGAN

    BalasHapus
  3. Artikel yang cukup bermanfaat dan update terus gan

    BalasHapus
  4. prediksi.me:80
    nonton33.com:80/action/a-moment-of-romance-2-1993
    galerie-cebra.de:80/cebra/guestbook.php?page=45
    pelajaran-lengkap.blogspot.com:80/2012/04/12-akibat-rotasi-bumi_01.html
    anakfakultasbahasa.blogspot.co.id:80/2016/02/konsep-generalisasi-diskriminasi.html
    toms-shoes-outlet.org:80/2016/12
    ambonesia.blogspot.co.id:80/2010/05/apa-itu-jenuh.html
    pradahandbags.us.org:80
    trafagarlaw.blogspot.co.id:80/2013/12/cara-cheat-atm-exp-gold-ninja-saga-mei.html
    ebcitizen.com:80/2014/10/castro-valleys-school-board-members.html

    BalasHapus
  5. prediksi.me:80
    nonton33.com:80/action/a-moment-of-romance-2-1993
    galerie-cebra.de:80/cebra/guestbook.php?page=45
    pelajaran-lengkap.blogspot.com:80/2012/04/12-akibat-rotasi-bumi_01.html
    anakfakultasbahasa.blogspot.co.id:80/2016/02/konsep-generalisasi-diskriminasi.html
    toms-shoes-outlet.org:80/2016/12
    ambonesia.blogspot.co.id:80/2010/05/apa-itu-jenuh.html
    pradahandbags.us.org:80
    trafagarlaw.blogspot.co.id:80/2013/12/cara-cheat-atm-exp-gold-ninja-saga-mei.html
    ebcitizen.com:80/2014/10/castro-valleys-school-board-members.html

    BalasHapus
  6. Informasi yang sangat bagus dan bermanfaat gan. ditunggu informasi nya selanjutnya gan:) terima kasih ^^



    Selamat Datang di Intanqq

    Intanqq menyediakan 7 permainan dalam 1 ID
    Berikut permainannya :
    - BandarQ
    - AduQ
    - Bandar poker
    - Bandar sakong
    - Domino
    - Poker
    - Capsa

    Berikut keuntungan bermain di Agent Poker Intanqq :
    - Bonus Turnover 0.3% dibagikan setiap hari
    - Bonus Extra turnover setiap minggu
    - Bonus referal sampai 20% dan berlaku seumur hidup
    - Proses depo dan wd HANYA 1 menit
    - Minimal depo dan wd HANYA Rp.15.000
    - Win Rate 98%

    Ayo tunggu apalagi? segera bergabung bersama kami dan kunjungi website kami bosku ^^. menangkan hadiah nya bosku ^^

    BalasHapus
  7. Info yang sangat baik dan bermanfaat gan. ditunggu informasi nya selanjutnya gan:) terima kasih ^^


    Sekedar Informasi Buat Guys :)
    Buat Para Pecinta Poker Sejati yang ingin mencari web yang terpercaya di Indonesia.

    Silahkan kunjungi web Intanqq,com
    Disini saya sudah mencoba bermain dan hasilnya kekalahan saya di agent lain semua nya terbayarkan di agent Intanqq,com

    Disini semua nya transparan Guys , bonus ,proses depo dan wd serba cepat , dan pelayanannya membuat saya jatuh cinta , sangat ramah dan sopan Guys!

    No Tipu Guyss !!! Silahkan search Intanqq,com karena saya sudah mencoba sendiri.
    Segera daftar guys, saya yakin keberuntungan anda juga berada di Intanqq,com
    Dijamin 100% player vs play guys

    BalasHapus
  8. very interesting article I really like this article thanks.
    bandar togel

    BalasHapus
  9. Terimah kasih. Bermanfaat sekali..

    BalasHapus
  10. Resources like the one you mentioned here will be very scr888 apk download ios useful to me! I will post a link to this page on my blog.

    BalasHapus
  11. Valuable site, where did u come up with the information scr888 tm dm th in this posting I am pleased I discovered it though, ill be checking back soon to find out what new content pieces u have.

    BalasHapus
  12. makanya kita ga bole jenuh terus dong, yuk intp
    CERITA REMAJA

    BalasHapus
  13. I was searching for that post quick a pussy888 hack long time... fortunately I found it on right time...Thanks again for sharing

    BalasHapus

Sialahkan berkomentar tentang artikelnya...karena komentar anda sangat berarti bagi kami...^_^ salam Dari Ichal

 
Support : Website Murah | Ichal 759 | Jasa Web
Copyright © 2010-2013. SEBAIKNYA ANDA TAHU - All Rights Reserved
Created by Jasa Website
Powered by Blogger